tajam terpercaya

Pelatihan Pelatih Angkat Besi di Mataram: Meningkatkan Kualitas SDM Menuju PON 2028

PABSI NTB
Advertisements
Advertisements

Liputanntb.com,– Pelatihan Pelatih Nasional Angkat Besi yang diadakan oleh Persatuan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PABSI) NTB digelar di Hotel idoop Mataram. Acara yang berlangsung selama empat hari ini dihadiri oleh lebih dari 30 peserta yang merupakan perwakilan dari berbagai daerah di Nusa Tenggara Barat.

3628279735105432 google.com, pub-3628279735105432, DIRECT, f08c47fec0942fa0

Baca:Ketua PABSI NTB Inisiasi Pelatihan Nasional Angkat Besi Tingkat Dasar Level 3, Siapkan SDM Menuju PON 2028

Narasumber utama dalam pelatihan ini adalah Ir. Hadi Wihardja OLY, Binpres PABSI Pusat, yang juga seorang tokoh penting dalam pengembangan olahraga angkat besi di Indonesia. Dalam kesempatan tersebut, Hadi Wihardja memberikan materi mengenai teknik pengawasan pertandingan, tata tertib dalam kompetisi, serta bagaimana wasit harus memastikan kelancaran dan keadilan selama pertandingan angkat besi berlangsung.

“Kita tidak hanya dituntut untuk memahami aturan permainan, tetapi juga harus mampu menjaga integritas dan objektivitas dalam setiap keputusan yang diambil,” ujar Hadi Wihardja dalam sambutannya.

PABSI NTB Adakan Pelatihan Wasit Nasional di Mataram, Fokus pada Profesionalisme dan Teknik Pengawasan