Liputanntb.com – Organisasi Masyarakat Sasaka Nusantara NTB Bersama Masyarakat meminta Balai Wilayah Sungai (BWS) Nusa Tenggara 1 dan BP2JK NTB untuk bertanggung jawab atas sisa pembayaran proyek rehabilitasi jaringan irigasi di Surabaya, Lombok Tengah tahun anggaran 2021.
Proyek senilai Rp15,3 miliar yang dikerjakan PT Wira Karsa Konstruksi mangkrak karena kontraktor tersebut meninggalkan pekerjaan. BWS NT1 dan BP2JK diduga melanggar kesepakatan pembayaran sisa volume pekerjaan.
Ketua Umum Ormas Sasaka Nusantara NTB, Lalu Ibnu Hajar, Bersama Seratus Orang Pengurus dan Anggota Sasaka Nusantara NTB dalam Orasinya Menuntut Kepala BWS NT1 dan BP2JK untuk:
Page: 1 2
Liputanntb.com - menyoroti momen menarik saat Presiden RI Prabowo Subianto memberikan arahan dalam sidang kabinet…
Liputanntb.com - Narmada, 18 Januari 2025 - Dalam kegiatan UNU LiterAction! di SMAN 2 Narmada,…
Liputanntb.com - Jakarta, 21 Januari 2025 – Dalam rangka mendukung pelaksanaan ibadah di bulan suci…
Liputanntb.com - Seorang pria berinisial ID (51) di Mandailing Natal, Sumatera Utara, menyuruh istrinya, RT…
Liputanntb.com - Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro telah mencapai kesepakatan…
Liputanntb.com - Ketua Umum Ormas Sasaka Nusantara NTB, Lalu Ibnu Hajar, menyatakan akan menggelar aksi…